Ini 5 Kiat Sukses Online Shop di Instagram
Kini, memiliki sebuah bisnis tidak perlu harus punya toko. Dengan adanya media sosial, toko tersebut bisa dibangun dengan mudah. Bisnis ini dinamakan online shop. Banyak media sosial yang bisa dimanfaatkan untuk mendirikan bisnis olshop. Salah satunya adalah Instagram. Agar sukses online shop di Instagram, ada beberapa kiat yang perlu diperhatikan. Instagram sendiri merupakan media sosial … Read more