Besaran dan Cara Menghitung Denda Pajak Mobil, Jangan Sampai Membengkak yaa

Ketika memiliki mobil tentu saja menjadi wajib untuk memperhatikan berbagai hal di dalamnya seperti kebersihan, kesehatan hingga biaya pajak yang dibebankan. Namun tahukah sebagai pemilik mobil bahwa ada besaran denda pajak mobil yang harus dibayarkan ketika memang sudah lewat tempo pembayaran. Dimana untuk besarannya sendiri antar waktu jatuh temponya itu berbeda lho sesuai jenis mobil … Read more

Kupas Tuntas Jenis dan Ukuran Ban Mobil

Bagi para pemilik mobil tentu harus selalu siap siaga memenuhi berbagai keperluan dan kebutuhan dari mobil kesayangan. Mulai dari kesehatan mesin, kebersihan body mobil hingga pemberian ukuran mobil yang pas dan sesuai agar kenyamanan berkendara tercapai. Nah, masalah ban sendiri ternyata ada macam-macam ukuran ban mobil yang bisa dipilih lho, apakah sudah tahu? Tentu saja … Read more

Cara Bayar Pajak Mobil Online yang Ternyata Mudah Dilakukan

Saat ini hampir semua sektor perdagangan dan layanan pembayaran berpindah dari cara konvensional ke digital. Salah satunya layanan pembayaran pajak mobil dan motor. Dahulu, harus rela mengantri dari pagi untuk membayarkan pajak mobil di loket. Namun, sekarang membayar pajak mobil online pun bisa dilakukan. Sekarang pelayanan pembayaran pajak mobil online bisa dilakukan dimana saja menggunakan … Read more

Fitur dan Rekomendasi Mobil Paling Irit yang Trendy

Mobil memang masih menjadi pilihan masyarakat sebagai sarana transportasi sehari-hari. Kini kecenderungan anak muda untuk mencari mobil sebagai kendaraan pribadi dibarengi dengan peningkatan pencarian mobil yang irit bahan bakar. Perusahaan pembuat mobil kemudian berlomba-lomba mengklaim mobil buatannya sebagai mobil paling irit. Namun ada baiknya mengenal terlebih dahulu mengenai mobil irit. Fitur yang Menjadikan Mobil Irit … Read more